Nutrisi Kunci Untuk Mendukung Masa Penyembuhan

Dikurasi oleh: apt. Fachrunisa Candra Andika, S.Farm Anda mungkin sedang bingung ketika menghadapi situasi orang tua yang sakit namun sulit makan sehingga proses pemulihannya terganggu. Namun, ketika mereka sembuh pun, kualitas kehidupannya terasa menurun karena kemampuan fisiknya jauh berkurang dibandingkan sebelumnya. Nah, sebelum membahas alternatif solusinya, mari kita pahami dulu penyebab hal tersebut. Read more…

Manfaat Menjaga Kebersihan Organ Reproduksi

Dikurasi oleh: apt. Fachrunisa Candra Andika, S.Farm Manfaat menjaga kebersihan organ reproduksi ternyata penting sekali sehingga jangan sampai dilewatkan begitu saja ya. Berbekal kemauan untuk sedikit lebih telaten mengurusi kebersihan organ reproduksi beragam potensi penyakit berbahaya bisa diminimalisir. Cara merawat kebersihannya pun cukup mudah. Ada baiknya beberapa tips yang akan kami sampaikan dalam Read more…

Pentingnya Massa Otot dalam Masa Penyembuhan

Dikurasi oleh: apt. Fachrunisa Candra Andika, S.Farm Walaupun Anda atau orang tua termasuk yang sangat memperhatikan dan menjaga tubuh tetap fit, namun dengan banyaknya tantangan terhadap kesehatan, ada kalanya Anda bisa jatuh sakit. Sadarkah Anda, ketika mengalami sakit hingga membuat tidak dapat bergerak aktif, jumlah massa otot dapat hilang dengan cepat dan mengganggu Read more…

k24klik-masa-pemulihan-setelah-sakit

Dukung Masa Pemulihan Setelah Sakit Lebih Cepat dengan Nutrisi Tepat

Dikurasi oleh: apt. Fachrunisa Candra Andika, S.Farm Saat seseorang sedang dalam masa pemulihan setelah sakit, saat itu pula tubuh bekerja ekstra keras. Guna memperbaiki dan memperbaiki kembali jaringan tubuh yang rusak. Bahkan ketika Anda merawat seseorang yang sedang sakit, tubuh juga terus-menerus menjalani pemulihan. Namun, sayangnya, salah satu efek samping dari penyakit atau Read more…

k24klik-macam-macam-kontrasepsi

Macam-Macam Kontrasepsi dan Tips Memilih yang Tepat

Dikurasi oleh: apt. Fachrunisa Candra Andika, S.Farm Bagi anda dan pasangan yang masih belum ingin memiliki momongan, alat kontrasepsi atau disebut dengan KB adalah Jalan terbaik. Kontrasepsi digunakan sebagai cara yang aman untuk menunda kehamilan. Saat ini sudah banyak metode dan macam-macam kontrasepsi yang bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan, keinginan dan kenyamanan anda. Read more…