
Deskripsi:D-Vit Sirup mengandung Vitamin D3 atau Cholecalciferol, yaitu salah satu vitamin larut lemak yang dibutuhkan untuk menjaga kadar kalsium dan fosfat dalam tubuh. Vitamin D bertugas membantu penyerapan kalsium dan fosfat, yaitu mineral-mineral yang berperan penting dalam pembentukan serta perlindungan tulang dan gigi. Vitamin ini dapat dibentuk oleh tubuh dengan bantuan sinar matahari yang diserap oleh kulit. Selain itu, Vitamin D juga dapat diperoleh dari makanan yang dikonsumsi sehari-hari, seperti daging merah, kuning telur, ikan salmon, sarden, tuna, atau hati. Kekurangan vitamin D dapat menyebabkan pelunakan dan pelemahan tulang, yang dalam istilah medis dikenal dengan osteomalasia (pada orang dewasa) atau rakitis (pada anak-anak).
Berdasarkan fungsi dari vitamin D di atas, maka produk D-Vit Sirup merupakan suplemen yang digunakan untuk mencegah atau mengatasi defisiensi vitamin D, menjaga kadar kalsium dan fosfat yang normal, serta mencegah pengeroposan tulang. Penggunaan produk ini sebaiknya sesuai dosis atau takaran yang telah dianjurkan oleh dokter. |
|
Komposisi:Tiap 5ml mengandung: Vitamin D3 400IU |
|
Kemasan:1 Botol |
|
Indikasi / Manfaat / Kegunaan:Suplementasi vitamin D3. |
Kategori:Vitamin dan Mineral |
|
Dosis:1x1 Sehari |
|
Penyajian:Dapat diberikan setelah atau pada saat makan |
|
Cara Penyimpanan:Simpan di tempat kering san sejuk, serta terhindar dari panas sinar matahari langsung |
|
Nama Standar MIMS:D VIT SYR 100ML |
|
Nomor Izin Edar:SD131644271 |
|
Pabrik:Gracia Pharmindo |
|
Golongan Obat:![]() |
|
Keterangan: |
|
Referensi:Deskripsi D Vit Sirup 100ml diambil dari
|
Ditinjau oleh Apoteker K24Klik
Masa kadaluarsa produk akan dipastikan tidak kurang dari 2 bulan sejak tanggal pengiriman.
Segala bentuk
perbedaan penulisan obat adalah diluar
tanggung jawab
K24klik.com. Foto bisa berbeda dengan kemasan terbaru. Foto tiap produk akan kami pantau dan
perbarui. Harga bisa berbeda dengan di apotek.
Ulasan Produk
( 5.0 )

Tidak Membantu
Laporkan Penyalahgunaan

Tidak Membantu
Laporkan Penyalahgunaan

Tidak Membantu
Laporkan Penyalahgunaan

Tidak Membantu
Laporkan Penyalahgunaan

Tidak Membantu
Laporkan Penyalahgunaan
