
Deskripsi:Proris Chew atau Proris tablet kunyah merupakan obat dengan kandungan bahan aktif ibuprofen 100 mg, yang dapat menurunkan demam pada anak-anak, dan meringankan nyeri ringan sampai sedang, yang disebabkan oleh sakit gigi, sakit kepala, nyeri setelah operasi, gejala nyeri ringan sampai sedang pada penyakit rematik tulang sendi dan non sendi, dan terkilir. Penggunaan Proris tidak dianjurkan bagi anak dibawah 1 tahun. Proris diproduksi oleh Pharos Indonesia. |
|
Komposisi:Ibuprofen 100 mg |
|
Kemasan:1 Dos isi 2 Strip x 10 Tablet |
|
Indikasi / Manfaat / Kegunaan:meredakan demam, nyeri pada sakit gigi, sakit kepala, nyeri otot, nyeri setelah operasi dan penyakit reumatik |
Kategori:Sistem Saraf Pusat |
|
Dosis:Dewasa : 200 mg 3-4 kali sehari. Menurunkan nyeri pada anak 1-2 tahun: 50 mg 3-4 kali sehari, usia 3-7 tahun: 100 mg 3-4 kali sehari, usia 8-12 tahun: 200 mg 3-4 kali sehari. Untuk menurunkan demam: anak usia 1-12 tahun: dengan temperatur >39 derajat celsius: 10 mg/kgBB/hari, dengan temperatur |
|
Penyajian:tablet dikunyah sesudah makan |
|
Perhatian:gangguan fungsi ginjal, gagal jantung, hipertensi dan penyakit lain yang menyebabkan retensi cairan tubuh, asma, lupus eritematosus sistemik (SLE). |
|
Efek Samping:mual, muntah, diare, konstipasi, nyeri lambung, ruam kulit, penyempitan bronkus |
|
Nama Standar MIMS:PRORIS CHEW 100MG TAB 20S |
|
Pabrik:PT Pharos |
|
Golongan Obat:![]() |
|
Keterangan: |
|
Referensi:Deskripsi Proris Chew 100mg Tablet diambil dari
|
Ditinjau oleh Apoteker K24Klik
Masa kadaluarsa produk akan dipastikan tidak kurang dari 2 bulan sejak tanggal pengiriman.
Segala bentuk
perbedaan penulisan obat adalah diluar
tanggung jawab
pihak K24klik.com. Foto bisa berbeda dengan kemasan terbaru. Foto tiap produk akan kami pantau dan
perbarui. Harga bisa berbeda dengan di apotek.
Ulasan Produk
( 5.0 )
dari 1 rating 1 ulasan
white
2019-07-24 13:51:19
ulasan ini berguna bagi 1 orang
Pembelian Terverifikasi
Produk Asli

Tidak Membantu
Laporkan Penyalahgunaan
Tulis Ulasan
